PuisiJadul

Kumpulan Puisi Jadul Lama dan Berkarat

kau yang terindah

dalam relung hatiku
aku selalu terbuai karenamu
dalam asa yang telah mati
kadang aku terbangun karenamu
dalam setiap lamunan hidupku
kaulah objek segalanya untuku

adakah secercah harapan untuku
untuk bisa bersamamu
karena kaulah yang terindah

by : admin
Bagikan :
+
Previous
Next Post »
1 Komentar untuk "kau yang terindah"

puisi adalah perwakilan hati dari jiwa2 penyejuk dan tulus untuk sebuah pesan tersirat, kepada Tuhan, kepada alam, kepada kerabat, kepada kekasih, dan kepada sahabat.....

Silahkan tinggalkan jejak dikomentar setelah membaca, jangan menjadi pembaca gelap kawan :) terimakasih telah berkunjung...

 
Copyright © 2015 PuisiJadul - All Rights Reserved
Template By Kunci Dunia
Back To Top